Suap DPRD Kalimantan Tengah Diduga Libatkan Anak Perusahaan Sinar Mas
Sabtu, 27 Oktober 2018

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi membongkar kasus suap yang diduga melibatkan sejumlah anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kalimantan Tengah dan korporasi. Kemarin, belasan orang ditangkap penyidik KPK. Dari jumlah tersebut, delapan orang merupakan anggota DPRD Kalimantan Tengah. Mereka diduga menerima suap dari swasta.
"Transaksi berkaitan dengan pelaksanaan tugas DPRD dalam bidang perkebunan dan lingkungan hidup," kata Wakil Ketua KPK B
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini