Risau Nasabah Tersebab Suku Bunga
Kenaikan suku bunga acuan Bank Indonesia membuat nasabah waswas. Beban cicilan bakal lebih berat.
RASA waswas meliputi benak Liya Rahmawati setelah pengumuman kenaikan suku bunga acuan pada Kamis pekan lalu. Perempuan 36 tahun itu teringat akan cicilan kredit pemilikan rumah (KPR) miliknya di sebuah bank swasta yang kini memasuki tahun ketujuh dan harus mengikuti kebijakan bunga mengambang atau floating. Seperti diketahui, Bank Indonesia menaikkan suku bunga acuan 7-Day Reverse Repo Rate sebesar 25 basis point ke level 6 persen
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini