PLN Klaim Proyek 35 Ribu MW Tak Terhambat Pendanaan
Kamis, 3 November 2016
PT PLN (Persero) mendorong agar penyelesaian pendanaan (financial closing) pembangkit program 35 ribu megawatt (MW) segera rampung. Menurut Kepala Satuan Komunikasi Korporat PLN, I Made Suprateka, tidak ada hambatan financial closing dalam proyek 35 ribu MW.
. tempo : 168578141736_
JAKARTA - PT PLN (Persero) mendorong agar penyelesaian pendanaan (financial closing) pembangkit program 35 ribu megawatt (MW) segera rampung. Menurut Kepala Satuan Komunikasi Korporat PLN, I Made Suprateka, tidak ada hambatan financial closing dalam proyek 35 ribu MW.
Sampai saat ini, kata Made, pembangkit yang menyelesaikan komitmen pendanaan sebesar 5.000 MW. Sekitar 6.300 MW lainnya, dalam proses penerbitan Surat Jaminan Kelayakan Usaha (SJK
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.