Peta Jalan Kesiangan Pinjaman Online
Setelah tujuh tahun, Otoritas Jasa Keuangan baru menerbitkan peta jalan untuk menata industri pinjaman online. Sudah telanjur banyak korban.
LANGKAH Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menata ulang industri pinjaman online alias pinjol ibarat memperbaiki bangunan reyot yang salah desain sejak awal. Peta Jalan Pengembangan dan Penguatan Layanan Pendanaan Bersama Berbasis Teknologi Informasi (LPBBTI) sebagai dokumen acuan pengaturan itu baru dikeluarkan ketika sudah banyak masyarakat yang dirugikan oleh lintah darat berkedok platform financial technology (fintech) lending.
Penerbitan peta jal
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini