Jalan Terjal Rupiah Digital
Sejumlah kalangan menilai penerapan rupiah digital bakal menghadapi tantangan berat karena literasi keuangan masyarakat yang masih rendah dan akses pembayaran digital yang belum masif. Ada juga tantangan operasional keamanan transaksi digital dan privasi data pribadi.
JAKARTA — Bank Indonesia kian serius mengembangkan mata uang digital Tanah Air: rupiah digital. Terbaru, BI meluncurkan White Paper Central Bank Digital Currency (CBDC) atau rumusan peta jalan pengembangan mata uang digital bank sentral. Gagasan itu dikemas dalam Proyek Garuda, dengan target CBDC bakal menjadi satu-satunya mata uang digital yang sah digunakan sebagai alat pembayaran di Indonesia.
Namun upaya merealisasi Proyek Garuda
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini