Tentara-Polisi di Pusaran Kekerasan
Lima tentara dan dua polisi diduga terlibat dalam kekerasan terhadap penghuni kerangkeng manusia di rumah pribadi Bupati Langkat, Terbit Rencana Perangin Angin. Keluarga Terbit ditengarai ikut terlibat praktik kekerasan.
JAKARTA – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia menemukan dugaan keterlibatan beberapa orang tentara dan polisi dalam praktik kekerasan terhadap penghuni kerangkeng manusia di rumah pribadi Bupati Langkat, Sumatera Utara, Terbit Rencana Perangin Angin. Kekerasan itu melengkapi dugaan penyiksaan pengelola sel terhadap para penghuni tempat rehabilitasi narkoba tak berizin tersebut.
Komisioner Komnas HAM, M. Choirul Anam, mengatakan selain tindak
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini