Jurnalis bisnis dan ekonomi, yang meliput sektor industri, infrastruktur, keuangan hingga ekonomi digital. Lulus dari jurusan ilmu jurnalistik Universitas Pasundan Bandung.
Konten
Risiko Kredit Macet Pinjol Lebaran
Pengajuan pinjaman online naik menjelang Lebaran 2024. Potensi kredit macet pinjol menjelang Lebaran naik.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 12 April 2024
Data Kredit Macet Pinjol
Di balik potensi pertumbuhan pembiayaan lewat pinjaman online saat Ramadan dan Lebaran 2024, muncul risiko kredit macet.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 12 April 2024
Apa Penyebab Longsor Jalan Tol Bocimi
Jalan tol Bocimi ambles pada Rabu malam. Berbagai dugaan penyebab muncul, dari masalah drainase hingga kegagalan konstruksi.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 5 April 2024
Rekayasa Setelah Jalan Tol Bocimi Ambles
Rekayasa lalu lintas dilakukan setelah jalan tol Bocimi Kilometer 64-600 ambles pada Rabu malam.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 5 April 2024
Pemicu Korupsi Timah di PT Timah Tbk
Potensi korupsi timah berasal dari pemanfaatan tanpa izin usaha pertambangan dan pengerukan di luar wilayah IUP.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 3 April 2024
Aturan Baru Harga Benih Bening Lobster
Pemerintah memutuskan harga terendah benih bening lobster Rp 8.500 di tingkat nelayan. Ragu bisa terlaksana.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 1 April 2024
Berapa Harga Benih Bening Lobster yang Wajar
Pemerintah menetapkan harga patokan benih bening lobster di nelayan Rp 8.500 per ekor. Harga akan dievaluasi enam bulan sekali.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 1 April 2024
Upaya Mencegah Macet Total Mudik Lebaran 2024
Polisi memprediksi terjadi kemacetan total pada arus mudik Lebaran 2024 jika tidak ada rekayasa lalu lintas.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 30 Maret 2024
Dari Mana Saja Arus Mudik Lebaran 2024?
Pemerintah memprediksi jumlah pemudik pada 2024 mencapai 193,6 juta orang atau sebesar 71,7 persen dari jumlah penduduk.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 30 Maret 2024
Sentimen Proyek Strategis Nasional di Dua Emiten
Proyek Bumi Serpong Damai dan Pantai Indah Kapuk Dua masuk proyek strategis nasional atau PSN. Saham keduanya pun melesat.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Kamis, 28 Maret 2024
Polemik Anggaran Bantuan Sosial
Sri Mulyani membeberkan realisasi anggaran bantuan sosial yang melonjak. Adapun Risma tak tahu soal masifnya penyaluran bansos.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 27 Maret 2024
Bantuan Sosial dalam Perlindungan Sosial
Anggaran dana perlindungan sosial tahun ini naik Rp 20 triliun mencapai Rp 496,8 triliun. Termasuk di dalamnya bantuan sosial.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 27 Maret 2024
Risiko Setelah Restrukturisasi Kredit Dampak Pandemi Covid-19
Restrukturisasi kredit dampak pandemi Covid-19 segera berakhir pada Maret 2024. Ada risiko kredit macet meningkat.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 26 Maret 2024
Menjelang Akhir Restrukturisasi Kredit Covid-19
OJK tidak memperpanjang restrukturisasi kredit Covid-19 yang berakhir Maret ini. Terjadi di tengah tren naiknya kredit macet.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 26 Maret 2024
Beban Berat Subsidi Energi
Pemerintah memastikan tarif listrik dan BBM bersubsidi tidak naik hingga Juni 2024. Anggaran subsidi energi bakal membengkak.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 4 Maret 2024
Utang Tertinggi Era Jokowi
Utang pemerintah menembus rekor tertinggi, Rp 8.253,09 triliun. Memberatkan lantaran tak sebanding dengan pertumbuhan pajak.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 1 Maret 2024
Akar Lonjakan Harga Pangan
Kenaikan harga pangan beberapa tahun terakhir tak terlepas dari kenaikan harga BBM dan pemangkasan alokasi pupuk bersubsidi.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Kamis, 29 Februari 2024
Ancaman Defisit Anggaran
Program makan siang dan susu gratis akan mempersempit ruang fiskal pemerintah. Berisiko meningkatkan utang dan defisit anggaran.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 28 Februari 2024
Risiko Anggaran Jumbo Makan Siang Gratis
Program makan siang dan susu gratis yang menelan Rp 450 triliun akan membebani APBN. Ada risiko jika anggaran lain dialihkan.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 28 Februari 2024
Kredit UMKM Terganjal Bunga Tinggi
Porsi penyaluran kredit perbankan untuk UMKM pada 2023 di bawah target pemerintah. Tingginya suku bunga menjadi penyebab.