Berkelana Lewat Layar Ponsel
Agen perjalanan Whatravel tak mau ambil risiko mengadakan trip pada masa pandemi. Mereka beralih ke jalan-jalan virtual. Peminatnya membeludak.
Tempo
Sabtu, 22 Agustus 2020
Dua bulan setelah pemerintah menemukan kasus pertama Covid-19 di Indonesia, media sosial diramaikan kehadiran sejumlah penyedia program jalan-jalan secara virtual. Melalui aplikasi Zoom, streaming di YouTube, atau situs web interaktif, sejumlah perusahaan, seperti PT Kereta Api Pariwisata, Taman Impian Jaya Ancol, sampai Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, mengadakan jalan-jalan di dunia maya di lokasi-lokasi wisata populer.
Seiri
...