Diplomasi Buruh Australia dalam Perjuangan Kemerdekaan Indonesia

Memperingati Hari Kemerdekaan pada 17 Agustus, peneliti dari Universitas Queensland, Ahmad Rizki M. Umar, menulis soal dukungan kaum buruh Australia dalam perjuangan Indonesia. Bagian dari sejarah kemerdekaan yang jarang dibahas.

Reza Maulana

Kamis, 18 Agustus 2022

Sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia hampir selalu diidentikkan dengan meriam dan bambu runcing, tentara kemerdekaan rakyat yang bergerilya melawan pendudukan Belanda, atau kisah para elite politik nasional. Semua ini tentu saja benar adanya.

Namun tahukah kita bahwa sejarah kemerdekaan juga tidak lepas dari perjuangan warga Indonesia di luar negeri?

Di Australia, contohnya, melalui Central Komite Indonesia Merdeka (CENKIM), warga Indonesia

...

Berita Lainnya