Kesalehan Sosial di Hadapan Korupsi

Korupsi masih menggerogoti negara-negara beragama. Kesalehan individu belum menjadi kesalehan sosial dan politik.

Didin S. Damanhuri

Kamis, 20 April 2023

Didin S. Damanhuri
Guru Besar Fakultas Ekonomi IPB dan Universitas Paramadina

Sering terjadi diskusi di berbagai kalangan, mengapa mayoritas negara-negara yang beragama (religious state) memiliki tingkat korupsi tinggi? Hal itu terjadi umumnya di negara-negara berkembang, baik yang mayoritas penduduknya menganut agama Hindu, Buddha, Kristen, maupun Islam, termasuk negeri kita. Misalnya, dari sekian terpidana ataupun yang masih tersangka korupsi d

...

Berita Lainnya