Vaksin Covid-19 Penguat dan Keadilan Kesehatan

Firdaus Ferdiansyah, peneliti LaporCovid-19, mengkritik rencana pemerintah untuk menggalakkan vaksinasi Covid-19 penguat. Pemerintah perlu menegakkan prinsip keadilan dan kesetaraan kesehatan.

Tempo

Kamis, 23 Desember 2021

Firdaus Ferdiansyah
Peneliti LaporCovid-19

Pemerintah menjadwalkan vaksinasi Covid-19 penguat (booster) pada Januari 2022 sebagai penangkal Covid-19 dan varian Omicron. Namun rencana ini justru berpotensi menimbulkan masalah baru. Suplai vaksin yang terbatas berisiko mengabaikan aspek pemerataan dan kesetaraan vaksinasi dosis penuh (dosis 1 dan 2) serta memarginalkan kelompok rentan yang seharusnya mendapat prioritas vaksin.

Pemerintah memastika

...

Berita Lainnya