Robohnya Penegakan Etika KPK

Penegakan etika di KPK kian terpuruk ketika Dewan Pengawas hanya menjatuhkan sanksi ringan kepada Firli Bahuri. Firli sebaiknya mundur dari KPK karena sudah tidak memenuhi syarat sesuai dengan undang-undang.

Tempo

Senin, 28 September 2020

Kurnia Ramadhana
Peneliti Hukum Indonesia Corruption Watch

Penegakan etika di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kian terpuruk ketika Dewan Pengawas KPK hanya menjatuhkan sanksi ringan berupa teguran tertulis kepada Ketua KPK Firli Bahuri pada Kamis, 24 September lalu. Firli dilaporkan ke Dewan karena menggunakan helikopter bertarif Rp 20 juta per jam menuju Baturaja, Sumatera Selatan, pada Juni lalu. Tindakan Firli itu layak dika

...

Berita Lainnya