Gonjang-ganjing Republik Gula

Rabu, 9 September 2009

Khudori
PEMERHATI MASALAH SOSIAL-EKONOMI PERTANIAN

Dari membolak-balik lembaran sejarah, kita tahu bahwa tidak ada kegiatan ekonomi di Indonesia yang lebih advanced daripada industri pergulaan. Jejak-jejaknya amat mudah ditemukan. Secara fisik, misalnya, pabrik-pabrik gula (PG) di Jawa, yang kini dikelola PT Perkebunan Nusantara IX-XI dan PT Rajawali Nusantara Indonesia, adalah bagian sejarah itu. Sejumlah PG ini dibangun pada era kolonialisme Bela

...

Berita Lainnya