Modus Perjokian di Unair Mirip di UGM

SURABAYA - Modus perjokian yang terjadi dalam seleksi mahasiswa di Universitas Airlangga memanfaatkan peralatan yang hampir sama dengan kasus sejenis di Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. Kepala Pusat Informasi dan Hubungan Masyarakat Unair, Mangestuti Agil, kemarin mengatakan pengawas menemukan telepon seluler merek Nokia yang berbentuk kotak.

Kamis, 19 Juli 2012

SURABAYA - Modus perjokian yang terjadi dalam seleksi mahasiswa di Universitas Airlangga memanfaatkan peralatan yang hampir sama dengan kasus sejenis di Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. Kepala Pusat Informasi dan Hubungan Masyarakat Unair, Mangestuti Agil, kemarin mengatakan pengawas menemukan telepon seluler merek Nokia yang berbentuk kotak.

Ada enam orang yang awalnya diduga melakukan praktek perjokian. Namun pihak Universitas Airlangga h

...

Berita Lainnya