Tetap Marak Ibadah Haji Ilegal

Berhaji tanpa visa haji resmi tetap marak terjadi setiap tahun. Diduga ada pegawai di Kementerian Agama yang ikut bermain.

Hendrik Yaputra

Rabu, 19 Juni 2024

APARAT keamanan Arab Saudi sudah menangkap 80 warga Indonesia pada musim haji tahun ini hingga Senin pekan lalu. Mereka ditangkap karena berusaha memasuki wilayah penyelenggaraan ibadah haji, tapi tidak mempunyai visa haji.

Wakil Menteri Luar Negeri Pahala Nugraha Mansury mengatakan warga Indonesia yang ditangkap itu menggunakan visa ziarah ke Arab Saudi. “Mereka diduga melakukan ibadah haji ilegal,” kata Pahala saat rapat

...

Berita Lainnya