Menakar Bukti Kasus Kekerasan Seksual Ketua KPU

Pembuktian kasus kekerasan seksual sulit dilakukan. Sudah ada UU TPKS, tapi aparat masih berpikir pola lama.

Eka Yudha Saputra

Sabtu, 25 Mei 2024

KELOMPOK pemantau pemilu Network for Democracy and Electoral Integrity (Netgrit) mencatat sejumlah kasus kekerasan seksual di lingkungan Komisi Pemilihan Umum. Setidaknya 29 kasus kekerasan seksual diduga dilakukan pegawai KPU dalam kurun waktu 2017-2023.

Direktur Eksekutif Netgrit Hadar Nafis Gumay mengatakan 29 kasus tersebut dilaporkan ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) dan telah diproses. “Jumlah tersebut diduga masih

...

Berita Lainnya