Ulur Waktu Nasib Pegawai KPK

Nasib 75 pegawai KPK yang tak lolos tes wawasan kebangsaan masih menggantung. Pejabat tinggi pemerintah tak satu suara menyikapi status mereka.

Robby Irfany

Jumat, 21 Mei 2021

JAKARTA – Nasib 75 pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi yang tak lolos tes wawasan kebangsaan hingga kini belum jelas. Padahal Presiden Joko Widodo telah memerintahkan agar proses transisi tidak merugikan hak pegawai KPK menjadi aparat sipil negara.

Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN), Bima Haria Wibisana, mengatakan lembaganya mempersilakan KPK merencanakan nasib pegawainya secara internal. Nantinya, rencana KPK itu akan dibah

...

Berita Lainnya