Panitia Luar Negeri Gagal Antisipasi Lonjakan Pemilih

Antrean warga mengular di berbagai tempat pemungutan suara.

Tempo

Selasa, 16 April 2019

JAKARTA – Pemungutan suara Pemilihan Umum 2019 di beberapa negara berlangsung kacau. Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU), Viryan Aziz, mengatakan tingginya angka pemilih yang belum terdaftar sebagai pemilih tetap menjadi salah satu penyebab kekisruhan. "DPK (daftar pemilih khusus) tinggi di luar negeri karena masyarakat kita yang tinggal di sana terpencar," ujar Viryan di kantornya, kemarin.

Menurut peraturan, para pemilih yang masuk DPK

...

Berita Lainnya