Ribuan Kelambu Disebar di Lombok untuk Tangani Malaria

Pelbagai penyakit menyerang pengungsi di tenda pengungsian gempa Lombok.

Tempo

Senin, 3 September 2018

JAKARTA - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) membagikan kelambu untuk mencegah penyebaran penyakit malaria di tempat pengungsian gempa Lombok, Nusa Tenggara Barat. Kepala Pusat Krisis Kesehatan Kementerian Kesehatan Ahmad Yurianto mengklaim ada seribu kelambu yang telah dikirim ke seluruh tempat pengungsian. "Karena untuk memperbaiki sanitasi sulit dilakukan, jadi yang paling mudah dengan memasang kelambu," kata Ahmad kepada Tempo, kemari

...

Berita Lainnya