KPK Lacak Sumber Penghasilan Akil

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi tengah menelusuri profil penghasilan bekas Ketua Mahkamah Konstitusi Akil Mochtar untuk mendalami kasus dugaan pencucian uang. Penyidik KPK mendalami dokumen gaji dan tunjangan Akil semasa menjadi legislator dari Dewan Perwakilan Rakyat. "Dokumen pengangkatan, pemberhentian, slip gaji penghasilan," ujar Sekretaris Jenderal DPR Winantuningtyastiti, yang diperiksa sebagai saksi oleh KPK, kemarin.

Jumat, 10 Januari 2014

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi tengah menelusuri profil penghasilan bekas Ketua Mahkamah Konstitusi Akil Mochtar untuk mendalami kasus dugaan pencucian uang. Penyidik KPK mendalami dokumen gaji dan tunjangan Akil semasa menjadi legislator dari Dewan Perwakilan Rakyat. "Dokumen pengangkatan, pemberhentian, slip gaji penghasilan," ujar Sekretaris Jenderal DPR Winantuningtyastiti, yang diperiksa sebagai saksi oleh KPK, kemarin.

Menurut Nuning

...

Berita Lainnya