Kaban: Hentikan Penertiban Kehutanan di Riau

"Ini jelas-jelas mengganggu kelangsungan industri perkayuan, mencerminkan tidak adanya kepastian hukum, dan memunculkan pengangguran," katanya.

Kamis, 29 November 2007

JAKARTA -- Menteri Kehutanan Malam Sabat Kaban meminta aparat penegak hukum menghentikan penertiban usaha di bidang kehutanan di Riau. "Operasi itu tanpa koordinasi," kata Kaban dalam rapat kerja dengan Komisi Kehutanan Dewan Perwakilan Rakyat di Senayan, Jakarta, kemarin malam.

Pada hari yang sama Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mencanangkan pemberantasan pembalakan liar dan melarang pemberian izin baru di bidang kehutanan. Menanggapi hal ini, M

...

Berita Lainnya