Mereduksi dengan Teknologi
Sebanyak 7.000 ton sampah setiap hari menumpuk di Bantargebang. ITF bisa menjadi solusi pengelolaan sampah Jakarta.
Ilona Esterina Piri
Jumat, 7 Juli 2023
Hampir setiap harinya, kehidupan masyarakat di kota berdampingan dengan sampah. Salah satunya sampah rumah tangga yang teronggok dalam bungkusan plastik di depan rumah warga, di tiap sudut pasar, hingga di tepi jalan. Rutinitas pengangkutan sampah juga terlihat di jalan-jalan. Sampah dinaikkan ke truk pengangkut dan dibuang di pembuangan. Ada pula yang dibiarkan begitu saja.
Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional (SIPSN) mencatat, dari pen
...