DPRD Pangkas Anggaran Dinas Pertamanan

Dinas Pertamanan dan Hutan Kota dinilai selalu gagal memenuhi target pengadaan lahan.

Fransisco Rosarians Enga Geken

Senin, 22 November 2021

JAKARTA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Jakarta memangkas alokasi anggaran untuk Dinas Pertamanan dan Hutan Kota, yang sebagian besar akan digunakan untuk pengadaan lahan. Nilai anggaran yang dipotong itu mencapai Rp 700 miliar.

Anggota Komisi D, Pantas Nainggolan, mengatakan, dalam Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2022, anggaran yang diajukan Dinas Pertamanan sebesar Rp 1,5 triliun. Setelah dipan

...

Berita Lainnya