Meningkat Pergerakan di Masa Pembatasan

Google Mobility Report menyatakan terjadi peningkatan pergerakan warga Jakarta di perkantoran, pusat belanja, dan sarana angkutan umum. Kepolisian akan menerapkan tilang bagi pelanggar aturan ganjil-genap. 

Fransisco Rosarians Enga Geken

Kamis, 19 Agustus 2021

JAKARTA – Mobilitas masyarakat di DKI Jakarta menunjukkan peningkatan sejak awal bulan ini. Angka pergerakan orang diduga berkaitan dengan berbagai pelonggaran dalam setiap perpanjangan masa pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM level 4 di Ibu Kota.

Dinas Perhubungan DKI Jakarta mencatat peningkatan volume kendaraan sebesar 73 persen sejak aturan pembatasan darurat diperlonggar. Menurut Kepala Dinas Perhubungan DKI, Syafrin

...

Berita Lainnya