Usul Penerapan Ganjil-Genap Kembali Mencuat

Aturan ganjil-genap ini tidak harus diberlakukan secara serentak di 25 ruas jalan. Jalan Sudirman-Thamrin dinilai yang paling siap.

Fransisco Rosarians Enga Geken

Jumat, 4 Juni 2021

JAKARTA – Kepolisian Daerah Metro Jaya berharap kebijakan pembatasan kendaraan ganjil-genap kembali diberlakukan. Alasannya, sejumlah jalan di Ibu Kota kembali dipadati oleh kendaraan bermotor, termasuk di ruas Jalan Sudirman-Thamrin.

Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Sambodo Purnomo Yogo, mengatakan, meski perlu pembatasan, aturan ganjil-genap ini tidak harus diberlakukan serentak di 25 ruas jalan. Karena itu, per...

Berita Lainnya