Masih Merajalela Corona di Jakarta

Rendahnya kesadaran warga menjalankan protokol pencegahan Covid-19 mengakibatkan lonjakan positivity rate.

Tempo

Selasa, 14 Juli 2020

JAKARTA – Kerja bersama pemerintah dan warga Ibu Kota untuk memerangi virus corona masih jauh dari usai. Epidemiolog dari Universitas Indonesia, Pandu Riono, menilai lonjakan positivity rate atau rasio positif Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) di Jakarta menunjukkan bahwa penyebaran wabah penyakit menular itu semakin tinggi.

Pandu menyatakan pemerintah DKI mempunyai tugas berat meningkatkan kesadaran masyarakat agar mematuhi protokol p

...

Berita Lainnya