Arak-arakan Tak Mengubah Pilihan Warga

Warga lebih bersimpati pada debat visi-misi.

Senin, 30 Juli 2007

JAKARTA - Kampanye berupa arak-arakan atau pawai ternyata tak menarik simpati dari para calon pemilih di Ibu Kota. Hasil penelitian mutakhir Lembaga Survei Indonesia (LSI) menyimpulkan kampanye yang mengandalkan "banjir spanduk" tak bakal banyak mengubah pilihan warga pada 8 Agustus nanti.

"Bila tak ada perubahan cara, kampanye biasa tak akan mengubah perilaku pemilih," kata peneliti dari LSI, Anies Baswedan, pada acara jumpa pers di Jakarta kemarin.

...

Berita Lainnya