Angka Kejahatan Meningkat akibat Faktor Ekonomi

MAKASSAR -- Menjelang Ramadan, angka kriminalitas cenderung meningkat. Pemicunya adalah faktor ekonomi. "Pasti motivasinya faktor ekonomi. Apalagi, tingkat kebutuhan hidup semakin tinggi menjelang puasa," ucap kriminolog dari Unhas, Muhadar, kemarin.

Kamis, 19 Juli 2012

MAKASSAR -- Menjelang Ramadan, angka kriminalitas cenderung meningkat. Pemicunya adalah faktor ekonomi. "Pasti motivasinya faktor ekonomi. Apalagi, tingkat kebutuhan hidup semakin tinggi menjelang puasa," ucap kriminolog dari Unhas, Muhadar, kemarin.

Menurut Muhadar, menjelang Ramadan atau pada bulan puasa, pelaku kejahatan biasa melakukan aksinya dengan berbagai modus. "Ini merupakan pekerjaan musiman bagi para penjahat," katanya.

Muhadar berhara

...

Berita Lainnya