Dili Mencekam, Warga ke Atambua

Kerusuhan di Dili tak juga padam. Kemarin, kerusuhan kembali meletus.

Minggu, 1 Oktober 2006

KUPANG -- Kerusuhan di Dili tak juga padam. Kemarin, kerusuhan kembali meletus. Setidaknya 50 warga asing berbondong-bondong menyelamatkan diri ke Atambua, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Mereka ikut menyelamatkan diri bersama warga Timor Leste yang sudah mengungsi sejak Kamis lalu. Sebagian besar pengungsi adalah wanita dan anak-anak. Para pengungsi mengaku akan bertahan di Atambua sampai konflik antara etnis Loro Monu (Barat) dan Loro Sa'e

...

Berita Lainnya