Khawatir Bentrok Senjata, Sekitar 3.000 Warga Dili Mengungsi

Selasa, 12 September 2006

DILI - Isu bakal pecah bentrokan senjata antara pasukan Tentara Angkatan Bersenjata Timor Leste dan gerilyawan kelompok tentara desertir pimpinan Mayor Alfredo Alves Reinado membuat sedikitnya 3.000 warga kota Dili, Timor Leste, lari mengungsi. Pengungsi memenuhi halaman depan Markas Perserikatan Bangsa-Bangsa, Bandar Udara Internasional Nikolau Lobato dan Kolmera.

"Kami takut akan jadi korban politik," kata salah satu pengungsi dari blok Timur, Fr

...

Berita Lainnya