Pencuri Ancam Gugat Museum Belanda

BUCHAREST - Pencuri menggugat? Barangkali ini pertama kalinya terjadi. Radu Dogaru menjadi satu dari enam warga Rumania yang diadili dalam kasus pencurian lukisan di Museum Kunsthal, Rotterdam, Belanda, Oktober 2012. Aksi pencurian selama tiga menit itu berhasil memboyong lukisan Tete d'Arlequin karya Pablo Picasso, lukisan Waterloo Bridge karya Claude Monet, dan lukisan Femme Devant une Fenetre Ouverte, dite La Fiancee karya Paul Gauguin. Harga total ketiga lukisan itu diperkirakan mencapai 18 juta euro (Rp 269 miliar).

Jumat, 25 Oktober 2013

BUCHAREST - Pencuri menggugat? Barangkali ini pertama kalinya terjadi. Radu Dogaru menjadi satu dari enam warga Rumania yang diadili dalam kasus pencurian lukisan di Museum Kunsthal, Rotterdam, Belanda, Oktober 2012. Aksi pencurian selama tiga menit itu berhasil memboyong lukisan Tete d'Arlequin karya Pablo Picasso, lukisan Waterloo Bridge karya Claude Monet, dan lukisan Femme Devant une Fenetre Ouverte, dite La Fiancee karya Paul Gauguin. Harga t

...

Berita Lainnya