Lieberman Sarankan Agar Gaza Diserahkan ke Eropa

Senin, 2 Agustus 2010

YERUSALEM -- Ketika para pemimpin Israel menolak tuntutan mencabut blokade terhadap Jalur Gaza, Menteri Luar Negeri Avigdor Lieberman malah menyarankan agar wilayah itu diserahkan kepada Uni Eropa.

Dalam proposalnya, menteri berhaluan ultranasionalisme ini mengusulkan agar wilayah darat dan laut Gaza di bawah kontrol Uni Eropa. Proses perbaikan kondisi di sana pun, kata dia, menjadi tanggung jawab lembaga itu.

Rencana Lieberman ini sejalan dengan

...

Berita Lainnya