Memperbaiki Sel Mati pada Jantung

Vesikel ekstraseluler membantu sel jantung pulih setelah serangan jantung.

Tempo

Jumat, 23 Oktober 2020

Vesikel ekstraseluler (EV)—pembawa pesan antarsel yang mengirimkan isyarat dan muatan berukuran nanometer—adalah alat untuk berbagai terapi. Contohnya, dari penyakit autoimun dan neurodegeneratif hingga kanker dan cedera jaringan.

EV dari sel punca terbukti mampu membantu sel jantung pulih setelah terjadi serangan jantung. Namun bagaimana mereka membantu dan apa efek yang dapat ditimbulkan, khusus untuk EV yang berasal d...

Berita Lainnya