Badai Bradikinin Picu Kematian Pasien Covid-19

Produksi bradikinin berlebih membuat pembuluh darah bocor dan cairan menumpuk di jaringan lunak tubuh.

Tempo

Rabu, 16 September 2020


Sekelompok ilmuwan dari Oak Ridge National Lab di Tennessee, Amerika Serikat, pimpinan Dan Jacobson, menemukan fakta baru seputar penyebab semakin parahnya efek infeksi virus SARS-CoV-2 pada pasien Covid-19. Efeknya bahkan dapat berujung pada kematian.

Serangkaian hipotesis mereka kemukakan dengan menganalisis gen dari sel cairan paru-paru sembilan pasien Covid-19 yang dibandingkan dengan 40 pasien kontrol. Analisis dilakukan mengg...

Berita Lainnya