Sentuhan Teknologi untuk Koperasi Syariah

Ammana menjangkau 30 ribu pengusaha kecil di berbagai daerah.

Tempo

Sabtu, 6 April 2019

Melakoni bisnis penyedia software untuk koperasi syariah atau baitul maal wat tamwil sejak 2008 membuat Lutfi Adhiansyah paham masalah yang dihadapi lembaga itu. Menurut dia, koperasi syariah sebetulnya memiliki potensi nasabah di sektor rill yang bisa membuka lapangan pekerjaan di daerah. Namun koperasi syariah tidak bisa memberikan pinjaman karena keterbatasan dana.

Koperasi syariah pun sulit berkembang karena rata-rata mengandalkan anggot

...

Berita Lainnya