Mata Tajam Predator Purba

Memberikan keuntungan adaptif yang luar biasa untuk mencari mangsa dan tempat berlindung.

Kamis, 14 Juli 2011

ADELAIDE - Fosil itu sebenarnya lebih mirip mata seekor lalat yang baru saja ditepuk hingga gepeng. Namun, berkat fosil penyek itu, tim internasional yang dipimpin oleh ilmuwan dari South Australian Museum dan University of Adelaide mengungkap bahwa binatang purba melihat dunia melalui mata majemuk multifaset.

Fosil mata purba yang berasal dari 500 juta tahun lampau itu ada kemungkinan milik seekor predator, binatang pemangsa yang menyerupai ud

...

Berita Lainnya