MENAKAR STIMULASI DINI

Rangsangan sejak dini terhadap pancaindra membuat anak kaya pengalaman sensori.

Senin, 23 Juni 2008

Purwacaraka kecil harus duduk satu-dua jam di depan piano. Setelah itu ia baru diperbolehkan orang tuanya bermain di luar. Pengenalan alat musik sudah dimulai sejak usianya 4 tahun. Bapak-ibu musisi itu memang penggemar musik. Selain senang berdansa, sang bapak gandrung pada piringan hitam. Sejak dini pula Purwa pintar memasang piringan hitam. Dunia musik begitu lekat dalam kehidupannya.

"Bapak saya, meski tentara, ia musical," ucap ayah tiga anak

...

Berita Lainnya