Saran Bank Dunia untuk Indonesia

Bank Dunia mencatat Indonesia berada dalam perangkap negara berpendapatan menengah. Bank Dunia memberi saran agar bisa keluar.

Riani Sanusi Putri

Jumat, 4 Oktober 2024

LAPORAN Bank Dunia menunjukkan bahwa Indonesia berada dalam perangkap negara berpendapatan menengah atau middle income trap. Laporan bertajuk The Middle-Income Trap ini memaparkan bahwa, sejak 1970-an, pendapatan per kapita di negara berpendapatan menengah rata-rata mandek di angka kurang dari sepersepuluh pendapatan per kapita Amerika Serikat.

Menurut riset tersebut, sejak 1990-an, hanya 34 negara berpendapatan menengah yang berhasil menca

...

Berita Lainnya