Apa Untung-Rugi Menaikkan Tarif KRL Jabodetabek

Kenaikan tarif KRL Jabodetabek akan memberatkan masyarakat. Ekonom meminta subsidi kendaraan listrik dialihkan untuk KRL.    

Riani Sanusi Putri

Senin, 6 Mei 2024

Desy Aldewistya mengaku khawatir akan rencana pemerintah menaikkan tarif kereta rel listrik Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi alias KRL Jabodetabek. Pegawai lembaga swadaya masyarakat di Jakarta tersebut hampir setiap hari bepergian ke beberapa wilayah. Selama ini KRL menjadi moda transportasi andalan Desy untuk berhemat, sehingga kenaikan tarif akan berdampak besar baginya. 

Ia menilai KRL sebagai sarana transportasi umum seharu

...

Berita Lainnya