Ancaman Defisit Anggaran

Program makan siang dan susu gratis akan mempersempit ruang fiskal pemerintah. Berisiko meningkatkan utang dan defisit anggaran.

Ali Akhmad Noor Hidayat

Rabu, 28 Februari 2024

JAKARTA — Kebutuhan dana jumbo Rp 450 triliun untuk program makan siang dan susu gratis akan mempersempit ruang fiskal pemerintah dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 mendatang dan tahun-tahun berikutnya. Alokasi dana untuk memenuhi program tersebut diperkirakan 2,4 persen dari belanja pemerintah pusat sepanjang tahun depan.

"Beban tersebut semakin melambung seiring dengan kebutuhan anggaran program secara penuh pada tahun

...

Berita Lainnya