Upaya Menggenjot Produksi Jagung

Produksi jagung nasional turun akibat kekeringan panjang pada tahun lalu. Pemerintah akan menggenjot produksi pada tahun ini. 

Ali Akhmad Noor Hidayat

Rabu, 17 Januari 2024

JAKARTA — Produksi jagung pipil kering berkadar air 14 persen nasional dilaporkan terus menurun akibat kekeringan sebagai dampak fenomena iklim El Nino yang terjadi sejak pertengahan tahun lalu. Ketua Umum Asosiasi Petani Jagung Indonesia (APJI) Sholahuddin mengungkapkan, di sejumlah tempat, petani mengalami gagal panen karena tidak adanya hujan. Di daerah Lamongan, Jawa Timur, misalnya, penurunan produksi mencapai 80 persen pada masa

...

Berita Lainnya