Rebricks, Sulap Sampah Plastik Jadi Bahan Bangunan

Rebricks membutuhkan waktu 1,5 tahun untuk membuat paving block berbahan sampah plastik yang siap pakai dan siap jual. Mereka pun menargetkan ekspor tahun ini. Namun permintaan produk Rebricks belum mampu mengimbangi pasokan bahan baku yang melimpah.

Tempo

Sabtu, 23 Juli 2022

JAKARTA – Siapa sangka isu sampah plastik yang menonjol mempertemukan kembali Novita Tan dengan Ovy Sabrina sembilan tahun setelah keduanya lulus dari jurusan psikologi Universitas Atma Jaya. Pada 2019, Novi dan Ovy memutuskan untuk merintis Rebricks, perusahaan material bangunan berbahan baku limbah plastik sekali pakai.

Rebricks kini sudah mendapat sejumlah penghargaan, seperti Circular Innovation Jam 2020 dan Green Award 2022. Produk-pr

...

Berita Lainnya