Agar Harga Obat Tak Naik Berlipat

Pemerintah menggenjot kapasitas produksi obat guna memenuhi derasnya permintaan.

Ghoida Rahmah

Selasa, 3 Agustus 2021

JAKARTA — Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyatakan lonjakan angka kasus Covid-19 sejak awal Juni lalu menyebabkan kenaikan kebutuhan obat. Namun, kata dia, kenaikan permintaan tak diiringi dengan suplai yang memadai sehingga harga obat Covid-19 melejit.

Berdasarkan data Kementerian Kesehatan, permintaan obat Covid-19 pada akhir Juni naik dua hingga empat kali lipat. Angka tersebut terus menanjak pada 7-15 Juli 2021, saat kenaikanny

...

Berita Lainnya