Industri Daur Ulang Sampah Terhambat Bahan Baku

Pada masa pandemi Covid-19, industri daur ulang kesulitan mendapatkan bahan baku. 

Larissa Huda

Selasa, 13 Juli 2021

JAKARTA – Ketua Umum Asosiasi Daur Ulang Plastik Indonesia (Adupi), Christine Halim, mengatakan optimalisasi industri daur ulang membutuhkan peningkatan tingkat pengumpulan (collection rate) dari material yang bisa didaur ulang untuk semua jenis sampah. "Jadi, yang bermasalah itu sebenarnya adanya manajemen sampah," ujar Christine kepada Tempo, kemarin.

Menurut Christine, saat ini industri daur ulang masih kesulitan mendapatkan bahan baku da

...

Berita Lainnya