Lesu Harga Setelah Digoreng

Harga sepeda kembali ke titik wajar setelah permintaan semakin turun.

Tempo

Kamis, 17 Juni 2021

JAKARTA – Pasar sepeda mulai memasuki titik jenuh. Redupnya euforia bersepeda pada masa pandemi Covid-19 menyebabkan permintaan semakin turun dan harganya pun anjlok. Sekretaris Jenderal Asosiasi Pengusaha Sepeda Indonesia (Apsindo), Eko Wibowo, mengatakan rata-rata harga sepeda turun 30 persen.

Selain karena permintaan yang turun, Eko mengatakan, penurunan harga yang cukup drastis terjadi lantaran ada fenomena yang tak wajar. Saat permint

...

Berita Lainnya