INKA Percepat Fase Pertama Proyek Kereta di Kongo

INKA mengerjakan pembangunan rel layang hingga menyediakan kereta.

Yohanes Paskalis

Jumat, 9 April 2021

JAKARTA – PT Industri Kereta Api (Persero) atau INKA mulai mengeksekusi proyek kerja sama dengan Republik Demokratik Kongo senilai US$ 11,7 miliar. Proyek kereta api yang terintegrasi dengan negara di Afrika Tengah itu akan dimulai dari survei kondisi tanah dan pengeboran dasar konstruksi rel layang.

Direktur Utama INKA, Budi Noviantoro, mengatakan akan menangani paket pengadaan kereta; pengerjaan rel; serta beberapa infrastruktu

...

Berita Lainnya