Sulit Pulih Sampai Tahun Depan
Sejumlah sektor usaha berpotensi tumbuh positif selama pandemi.
Tempo
Kamis, 24 September 2020
JAKARTA – Roda perekonomian diprediksi masih bergerak terbatas pada pengujung tahun ini hingga tahun depan. Ekonom yang juga mantan Menteri Keuangan, Chatib Basri, mengatakan pandemi Covid-19 yang terus berlanjut memperkecil ruang gerak perekonomian, sehingga pemulihan ekonomi berpotensi berjalan stagnan. “Prinsipnya, selama pandemi masih ada, ekonomi enggak bisa beroperasi 100 persen karena ada protokol kes
...