Pembangunan Infrastruktur Digital Dipercepat  

Sebanyak 12.548 desa/kelurahan di Indonesia belum terjangkau jaringan Internet 4G.

 

Tempo

Kamis, 17 September 2020

JAKARTA – Pemerintah mempercepat penyediaan dan pengembangan infrastruktur digital. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan sejumlah langkah strategis di bidang teknologi informasi dan komunikasi bakal ditempuh pada sisa tahun ini hingga 2021. “Dengan adanya Covid-19, keberadaan infrastruktur digital menjadi sangat penting. Karena itu, dalam APBN ada fokus untuk kebutuhan sektor ICT,” ujar dia, kemarin.

Beberapa kebut

...

Berita Lainnya