Sentuhan Digital di Tambak Udang

Perangkat Jala sudah menyasar pasar Asia Tenggara dan Amerika Selatan.

Tempo

Sabtu, 27 Juni 2020

Berbisnis di sektor akuatik mungkin terkesan kuno bagi sebagian orang. Selain mengandalkan teknik dan peralatan kasar, mengurus kolam sangat bergantung pada ketidakpastian kondisi alam. Tapi, di tengah kemajauan teknologi dan kecerdasan buatan, kekhawatiran itu tidak lagi relevan.

“Kami bikin alat IOT (Internet of things) yang bisa mengawasi pertambakan secara real time,” ujar Liris Maduningtyas. Alumnus Universitas Gadjah Mada itu m

...

Berita Lainnya