Ombudsman Soroti Prosedur Klaim Tabungan Perumahan

BP Tapera berjanji akan mengedepankan transparansi dan akuntabilitas. 

Tempo

Jumat, 5 Juni 2020

 

JAKARTA - Ombudsman Republik Indonesia menyoroti pelaksanaan program Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) ketika dikelola Badan Pertimbangan Tabungan Perumahan Pegawai Negeri Sipil (Bapertarum-PNS). Anggota Ombudsman, Alamsyah Saragih, mengatakan lembaganya menerima sejumlah aduan, dari maladministrasi hingga persoalan penanganan klaim manfaat atau hasil tabungan. ”Contohnya, kebanyakan peserta yang sudah pensiun ingin mengambil

...

Berita Lainnya